Forum Diskusi Fisioterapi
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.

PERKEMBANGAN NORMAL SENSORI INTEGRASI PADA ANAK

Go down

PERKEMBANGAN NORMAL SENSORI INTEGRASI PADA ANAK Empty PERKEMBANGAN NORMAL SENSORI INTEGRASI PADA ANAK

Post  Admin Thu Mar 04, 2010 2:56 pm

PERKEMBANGAN NORMAL SENSORI INTEGRASI PADA ANAK


Level 1. Primary sensory System
Pada umur 2 bulan anak sudah mampu menerima informasi yang sangat banyak dari sensori input dan mengembangkannya untuk belajar di waktu yang akan dating. Senses yang bekerja yang paling mendasar adalah vestibular, taktil, dan propioseptif.


Level 2. Perceptual motor foundation
Setelah pada level 1 teringrasi, maka anak pada umur satu thun mulai berkembang persepsi tubuh dan kesigapan tubuhnya. Dimana anak mulai mengenal bagian tubuh, bagaimana hubungan dari bagian tubuh tersebut dan juga bagaimana gerakannya. Visual sangat berperan dalam hal ini.


Level 3. Perceptual Motor Skill
Pada level ini, anak mulai berkembang persepsinya, pemahaman bahasa dari sensori yang diterimanya. Semua informasi sensori membuat anak dapat berinteraksi dengan lingkungan. Pendengaran bertambah bagus dengan mengerti bahasa, dan berkomunikasi, indra penglihatan mampu menerima informasi secara lebih akurat. Koordinasi mata dan tangan juga lebih berkembang.


Level 4. Academic readiness

Akhir dari produksi dari sensori integrasi adalah pengembangan ketrampilan akademiknya, termasuk penfgertian abstrak, sebab akibat, kemampuan keterampilan motoriknya, mampu mengendalikan perilakunya, kemampuan mengendalikan setiap sisi tubuhnya pemahaman tentang sesuatu yang dilihatnya, anak juga mampu mengendalikan emosi dan kebiasaannya.


dari: http://fisiopedisolo.blogspot.com/2009/07/program-sensori-integrasi-untuk.html
Admin
Admin
Admin
Admin

Jumlah posting : 16
Points : 5366
Reputation : 0
Join date : 02.03.10
Age : 35
Lokasi : Indonesia

http://www.FisioSka.co.cc

Kembali Ke Atas Go down

Kembali Ke Atas

- Similar topics

 
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik